Pewarisan Cacat Dan Penyakit Menurun Yang Terdapat Pada Manusia

Pewarisan Cacat Dan Penyakit Menurun Yang Terdapat Pada Manusia - Ada beberapa penyakit dan cacat yang diturunkan oleh orang tua kepada anak cucunya. Penyakit ini, berbeda dengan penyakit infeksi, tak dapat disembuhkan, juga tak dapat menular tetapi dapat diusahakan agar terhindar. Yang menjadi kesulitan adalah biasanya penyakit ini sifatnya resesif, jadi tak selalu muncul sebagai cacat atau penyakit. 

Pewarisan Cacat Dan Penyakit Menurun Yang Terdapat Pada Manusia

Dalam keadaan heterozigot, individunya disebut sebagai pembawa sifat (carrier). Ia sendiri tak menampakan gejala - gejala sifat itu, tetapi dapat mewariskan sifat itu kepada keturunanya.



Semoga bermanfaat.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel